Cerita Indonesia

February 17, 2008

Kembali dari pengasingan

Filed under: KEMERDEKAAN — Iman Brotoseno @ 5:48 am
Tags:

Pemimpin Republik kembali dari pengasingan setelah aksi polisional kedua

foto-awal-kemerdekaan-11-20

February 9, 2008

Perjanjian Linggajati

Filed under: Diplomasi,KEMERDEKAAN — arishu @ 9:58 pm
Tags:

Gedung pada foto di atas merupakan tempat pertemuan perundingan Linggajati yang berlangsung pada tanggal 11-13 November 1947. Gedung yang berada di daerah Kuningan Jawa Barat, yang sekarang dikenal sebagai Museum Perundingan Linggajati, merupakan saksi sejarah diplomasi awal Indonesia. Di gedung inilah untuk pertama kalinya Indonesa dan Belanda duduk dalam satu meja perundingan sebagai dua pihak yang sama kedudukannya.
(more…)

January 26, 2008

Tiga Serangkai

Filed under: BAPAK BANGSA,KEMERDEKAAN — Iman Brotoseno @ 11:04 am
Tags:

………………….Kami bicara padamu dalam hening di malam sepi/ Jika ada rasa hampa dan jam dinding yang berdetak/Kenang, kenanglah kami/ Teruskan, teruskan jiwa kami
Menjaga Bung Karno
menjaga Bung Hatta
menjaga Bung Sjahrir
Kami sekarang mayat/Berikan kami arti/Berjagalah terus di garis batas pernyataan dan impian/
Kenang, kenanglah kami/yang tinggal tulang-tulang diliputi debu/Beribu kami terbaring antara Krawang-Bekasi
( Chairil Anwar )

3 serangkai

Perjalanan dinas menteri 1947

Filed under: BAPAK BANGSA,KEMERDEKAAN — Iman Brotoseno @ 4:18 am
Tags:

Ilustrasi diatas adalah perjalanan dinas para Menteri Menteri Republik ketika meninjau front Jawa Timur. Mereka menunggu kereta di stasiun Mojokerto yang akan membawa kembali ke Jogjakarta. Tak ada uang dinas perjalanan, tak ada ruang tunggu VIP. Dari kiri ke kanan, Mr. Tan Po Goan ( Menteri Negara ), Mr. Amir Syarifuddin ( Menteri Pertahanan ), Agus Yaman ( Badan Penghubung ), Mr.Maria Ulfah ( Menteri Sosial ), Dr.Johannes Leimena ( Menteri Kesehatan ), Mr. Ali Budiardjo ( Sekretaris Negara ), Adnan Kapau Gani ( Menteri Kemakmuran ) dan Sutan Syahrir ( Perdana Menteri )

mentri

January 18, 2008

Soekarno dan Haji Agus Salim

Filed under: KEMERDEKAAN — Iman Brotoseno @ 3:46 pm

Presiden Soekarno bersama dengan Menteri Luar Negerinya Haji Agus Salim dalam masa perjuangan pengakuan kemerdekaan Republik Indonesia

SFA001019289 SOEKARNO-AGUS SALIM

Create a free website or blog at WordPress.com.